Eva Kolly

Elia Maruli, SE.,MM Dilantik sebagai Rektor Universitas Tribuana Kalabahi

Kalabahi-deticalor.NET- Ketua Yayasan Tribuana Alor, Permenas Lama Kolly, SE, melantik Elia Maruli, SE., MM sebagai Rektor Universitas Tribuana (Untrib) Kalabahi Masa Jabatan 2025-2029. Acara pengambilan sumpah dan pelantikan Rektor dilakukan pada hari Jumat, 23 Mei 2025, di Aula Gereja Pola Tribuana Kalabahi. Maruli dilantik menjadi Rektor Untrib Kalabahi melalui SK Nomor: 39/SK/Yantrib-ADM/V/2025 oleh Ketua Yayasan…